Laporan Cuaca Kab. Barru Sulsel Hari Ini

TERBARU63 Dilihat

Barru Sulsel KD – Berdasarkan info cuaca dari Badan Penaggulangan Bencana Daerah (BPBD) Barru, Provinsi Sulawesi Selatan, menginfokan pada Hari ini 19 Juli 2017, Kabupaten Barru , 7 Kecamatan, 55 Desa/Kelurahan. (2 Desa Tangguh Bencana : Desa Lampoko dan Desa Lawallu),Cuaca: Hujan ringan dan sebagian berawan, Suhu:  24 – 31 °C, Kelembaban : 75 %, Kec. Angin l : 9 Km/Jam, arah angin dari: Timur/Tenggara, Gel. Air Laut: 0,5 – 1,25 M, Potensi Bencana : nihil, peringatan dini: nihil, laporan kejadian: nihil.

Kepala BPBD Kab.Barru, Ir.H.Abdul Kadir MP, pada umumnya cuaca di Kab.Barru akhir-akhir ini, sudah tidak terlalu mengkhawatirkan, meskipun tampak masi berawan,” cuaca saat ini mulai agak normal, cuma ada sedikit gejolak-gejolak terkait perubahan iklim, yang sebenarnya di bulan Juli ini sudah masuk kemarau, meskipun masi ada perubahan-perubahan cuaca yang masi sering terjadi hujan, namun demikian hujan ini tidak punya dampak terhadap bencana,” terang H.Abdul Kadir. (TN)

Tinggalkan Balasan