KM.Mentariline Ekspor Perdana Ke Tidore

TERBARU38 Dilihat

TIDORE,kabardaerah.com– Kedatangan perdana KM mentari line dalam rangka  program tol laut yang belabu di pelabuhan trikora kota tidore kepulauan,hal ini menunjukan keberhasil dua tahun kepemimpinan capt,ali ibrahim SH.MH dan Muhammad Sinen SE. kadatangan  kapal tersebut berupa mengekspor kebutuhan  pokok masyarakat,jumat (18/8)

Kapal yang berlabu sekitar jam 06:30 wit di sambut  meriah oleh pemerintah daerah kota kepulauan  hal ini menunjuka  keseriusan ali ibarahim dan muhammad sinen dalam mewujudkan visi misinya,”kota jasa berbasis agromarine” selain itu juga KM Mentariline akan berlabu kurang lebih 23 Hari sekali  mengunjungi Tidore dibanding dengan kota Ternate untuk harga pengangkutan perkontener sebesar Rp.16.000.000,untuk kota  Tidore pengangkutan menggunakan KM mentariline sebesar Rp.8.500.000. Capt.Ali ibrahim saat di tamui awak media” saya berterima kasih kepada kementrian perhubungan dan dirut mentariline dengan adanya program tol laut dapat mempercepat pertumbuhan ekonomi kota tidore” ungkap ali.

Lanjut Ali, juga berharap agar BUMD kota tidore dapat memanfaatkan program tol ini lebih baik agar tidore juga dapat mengekspor balik hasil dari tidore lainhalnya lagi himbaunya kepada BUMD untuk bisa melihat peluang dengan adanya program tol tersebut.selain itu juga perwakilan DPRD kota tidore kepulauan  ahmad laiman juga menambahkan hal dirinya berterimah kasih kepada kepada KM mentariline dalam program tol laut “saya kira siapa yang menguasai laut maka dapat menguasai darat”ujar dia.

pelabuhan merupakan pintu keluar masuknya barang maka dengan ini dapat mendorong perkembangan kota tidore yang lebih baik.(HD)

Tinggalkan Balasan